Selasa, 28 Oktober 2014

Cetak Kalimat untuk Kelulusan

Assalamu'alaikum
Baiklah, yang akan saya bahas dalam postingan kali ini yaitu bagaimana cara mencetak kalimat 'anda lulus', atau 'anda tidak lulus / DO' pada bahasa assembly

Jika ingin melihat dan mendownload laporan versi pdf nya bisa di klik DISINI
Bagaimana caranya?
1. Buka Tasm1.4 yang sudah di instal, maka tampilan yang akan muncul seperti di bawah ini

2.      Tuliskan kata edit lalu tekan enter
       C:\ TASM>edit        (enter) 

3.  Setelah di tekan enter, maka akan muncul lembar kerja berwarna biru


 4.    Pada layar biru tersebut, ketiklah

.MODEL SMALL            ---------------------------------------------   baris1
.CODE                               ---------------------------------------------   baris2
ORG 100H                        ---------------------------------------------   baris3
TDATA:  JMP PROSES  ---------------------------------------------- baris 4
HASIL_UAS DB 90         ---------------------------------------------- baris 5
KAL0 DB ‘ANDA  LULUS BERSYARAT$’----------------------------- baris 6
KAL1 DB ‘ANDA  CUMLAUDE$------------------------------------- baris 7
KAL2 DB 'ANDA TIDAK LULUS / DO$'------------------------------- baris 8
KAL2 DB 'ANDA  LULUS$'------------------------------------------ baris 9
PROSES:                              -------------------------------------------- baris 10
        MOV AL,HASIL_UAS ------------------------------------------- baris 11
        CMP AL,54                  -------------------------------------------- baris 12
        JE SAMA                      -------------------------------------------- baris 13
        JB NOL                         -------------------------------------------- baris 14
        CMP AL,70                  -------------------------------------------- baris 15
        JE LULUS                     -------------------------------------------- baris 16
        JB SAMA                     --------------------------------------------- baris 17
        CMP AL,85                  -------------------------------------------- baris 18
        JA  ABESAR                 --------------------------------------------- baris 19
        JE ABESAR                  --------------------------------------------- baris 20
        JB LULUS                     --------------------------------------------- baris 21
 LULUS:                                --------------------------------------------- baris 22
         LEA DX, KAL3            -------------------------------------------- baris 23
        JMP CETAK                 --------------------------------------------- baris 24
 SAMA:                                ---------------------------------------------- baris 25
        LEA DK, KAL0             -------------------------------------------- baris 26
        JMP CETAK                  -------------------------------------------- baris 27
ABESAR:                               -------------------------------------------- baris 28
      LEA DX, KAL1               -------------------------------------------- BARIS 29
     JMP CETAK                    -------------------------------------------- BARIS 30
NOL:                                     --------------- ----------------------------- BARIS 31
      LEA DX, KAL2               -------------------------------------------- BARIS 32
CETAK:                                 -------------------------------------------- BARIS 33
MOV AH, 09H                      -------------------------------------------- BARIS 34
INT 21H                                --------------------------------------------- BARIS 35
EXIT:                                     --------------------------------------------- BARIS 36
END TDATA                        --------------------------------------------- BARIS 37


Baris Ke 1 : Bentuk memori yang digunakan kurang dari 1 segmen atau 64KB
Baris Ke 2 : Menyimpan program yang akan dijalankan
Baris Ke 3 : Kode 100h berarti kita menyediakan 100byte kosong saat menjalankan program untuk mengontrol jalannya program
Baris Ke 4 : Tdata, data yang di pakai, JMP Proses: Lompat Ke Proses
Baris Ke 5 : Masukkan HASIL_UAS, angka 85 bisa di ubah-ubah sesuai dengan yang dibutuhkan
Baris Ke 6 : Masukkan Kalimat 0, KAL0  ( karakter $ sebagai tanda akhir)
Baris Ke 7 :Masukkan Kalimat 1, KAL1 (karakter ‘$’ dijadikan sebagai tanda akhir dari kalimat yang ingin dicetak, maka pada proses pencetakan karakter di belakang tanda $ tidak akan tercetak pada layar)
Baris Ke 8 :Masukkan Kalimat2, KAL2( karakter $ sebagai tanda akhir)
Baris Ke 9 :Masukkan Kalimat 3, KAL3( karakter $ sebagai tanda akhir)
Baris Ke 10 : Label untuk memulai
Baris Ke 11 : Tulislah HASIL_UAS pada AL
Baris Ke 12 : Bandingkan AL (HASIL_UAS) dengan 54
Baris Ke 13 : Jika hasil_uas = 54, lompat ke SAMA
Baris Ke 14 : Jika hasil_uas<54, lompat ke NOL
Baris Ke 15 : Bandingkan AL dengan 70
Baris Ke 16 : Jika Hasil_uas =70, lompat ke LULUS
Baris Ke 17:  Jika Hasil_uas <70, lompat ke SAMA
Baris Ke 18 : Bandingkan AL dengan 85
Baris Ke 19 : Jika Hasil_uas>85, lompat ke ABESAR
Baris Ke 20 : Jika Hasil_uas = 85, lompat ke ABESAR
Baris Ke 21 : Jika Hasil_uas <85, lompat ke LULUS
Baris Ke 22 :LULUS, label
Baris Ke 23 : Ambil offset kalimat 3
Baris Ke 24 : Lompat ke CETAK
Baris Ke 25 :SAMA, label
Baris Ke 26 : Ambil offset kalimat 0
Baris Ke 27 : Lompat ke cetak
Baris Ke 28 : ABESAR, label
Baris Ke 29 : Ambil offset kalimat1
Baris Ke 30 : Lompat ke cetak
Baris Ke 31 : NOL, label
Baris Ke 32 : Ambil offset kalimat 2
Baris Ke 33 : CETAK, label
Baris Ke 34 : Nilai service untuk mencetak kalimat, 9h
Baris Ke 35 : Cetak karakter sampaii tanda $
Baris Ke 36 :  Exit, kembali ke DOS
Baris Ke 37 : Akhiri Tdata

Untuk Screenshoot saat di buka di notepad  bisa di lihat

5. Kemudian klik FILE> SAVE ( pada contoh di atas saya menyimpannya dengan nama JUMP2.ASM

6. Jika sudah di simpan, maka klik File>exit, maka akan tampil layar dosbox hitam, ketiklah

C:\TASM>tasm JUMP2                   (enter)
C:\TASM>tlink/t JUMP2                  (enter)
C:\TASM>JUMP2                            (enter)

7. Karena pada kode Hasil_uas saya isi dengan angka 85, maka hasilnya akan ‘ANDA CUMLAUDE’
Jika saya mengisi Hasil_uas dengan 53, maka hasilnya akan ‘ANDA TIDAK LULUS / DO’

Sampai disini dulu postingannya yaa
Jika ada yang keliru, boleh di perbaiki

Wassalam

0 komentar:

Posting Komentar